Yahoo Web Search

Search results

  1. Liga 1 (English: League 1), also known as BRI Liga 1 for sponsorship reasons with Bank Rakyat Indonesia, is the men's top professional football division of the Indonesian football league system. Administered by the PT Liga Indonesia Baru (lit.

  2. The 2023–24 Liga 1 (also known as the 2023–24 BRI Liga 1 for sponsorship reasons) was the 14th season of the Liga 1, the top Indonesian football league since its establishment in 2008. The season started on 1 July 2023 and ended on 31 May 2024.

    • Sejarah
    • Format Kompetisi
    • Lihat Juga
    • Pranala Luar

    Awal Mula

    Pada tahun 1994, PSSI menggabungkan tim-tim dari Perserikatan, sebuah liga populer bagi klub amatir yang mewakili asosiasi sepakbola regional, dan Galatama, sebuah liga yang kurang populer yang terdiri dari tim semi-profesional, untuk membentuk Liga Indonesia. Upaya ini mengintegrasikan fanatisme di Perserikatan dan profesionalisme di Galatama dengan tujuan meningkatkan kualitas sepakbola Indonesia. Langkah ini membawa sistem bertingkat dalam kompetisi sepakbola Indonesia. Format babak grup,...

    Pembentukan

    Era kompetisi modern dimulai pada tahun 2008 dengan Indonesia Super League musim 2008-2009. Musim pertama dimulai dengan 18 klub. Gol pertama Indonesia Super League dicetak oleh Ernest Jeremiah dari Persipura dalam hasil imbang 2-2 melawan Sriwijaya FC. 18 anggota pertama dari kompetisi yang baru Indonesia Super League mengikuti hasil akhir klasemen musim 2008-2009 adalah Persipura Jayapura, Persiwa Wamena, Persib Bandung, Persik Kediri, Sriwijaya FC, Persela Lamongan, Persija Jakarta, PSM Ma...

    Dualisme

    Karena sepak bola di Indonesia sangat dipolitisasi dengan faksi-faksi saingan yang saling menggulingkan, konflik menjadi hal yang biasa sebelum tahun 2017. Konflik terburuk terjadi pada tahun 2011. Setelah pelantikan dewan PSSI baru pada tahun 2011, seorang anggota Komite Eksekutif PSSI dan ketua Komite Kompetisi, Sihar Sitorus, menunjuk PT Liga Prima Indonesia Sportindo sebagai operator liga baru yang menggantikan PT Liga Indonesia karena yang terakhir gagal menyediakan laporan pertanggungja...

    Format kompetisi menggunakan format satu wilayah dimana sebelumnya (terakhir 2007) menggunakan format dua wilayah. Pemenang akan ditentukan di babak final seri kejuaraan. Peringkat di seri reguler ditentukan oleh jumlah poin, kriteria head-to-head, jumlah selisih gol, jumlah gol yang dicetak, jumlah poin fair play, dan undian. Juara akan mewakili I...

    Liga 1 di Facebook
    Liga 1 di Twitter
    Liga 1 di Instagram
  3. Liga 1 2021-2022 atau disebut juga sebagai BRI Liga 1 (untuk alasan sponsor) akan menjadi musim kelima dari Liga 1 dan merupakan musim kedua belas dari kasta tertinggi kompetisi sepak bola profesional Indonesia sejak 2008.

  4. People also ask

  1. People also search for