Yahoo Web Search

Search results

  1. Dec 20, 2021 · 1. Komodo. Hewan langka yang pertama adalah komodo. Komodo, sebagai hewan langka pertama di Indonesia juga menjadi satu-satunya hewan purba yang masih hidup hingga saat ini. Hewan langka ini memiliki nama lain Varatus Komodoensis atau Orah juga merupakan salah satu spesies reptil terbesar di dunia.

  2. Oct 2, 2021 · Sayangnya, hewan asli tersebut banyak yang terancam punah. Penyebab kepunahan cukup beragam mulai dari habitat yang rusak hingga banyaknya perburuan liar. Menurut data di Badan Pusat Statistik (BPS), ada 15 hewan langka Indonesia dengan jumlah yang sangat bervariasi. Berikut ini penjelasan tentang 15 satwa langka tersebut.

  3. Oct 23, 2022 · Daftar Hewan Langka di Indonesia yang Terancam Punah. Dalam artikel ini akan dipaparkan sekitar 30 spesies hewan langka yang sudah masuk dalam zona kritis dan harus dilakukan berbagai upaya untuk melestarikannya. Sebenarnya, dalam dunia konservasi, tidak dikenal istilah hewan langka, namun disebut sebagai “hewan langka terancam punah”.

  4. Sep 12, 2023 · Hewan langka di Indonesia, Rusa Bawean (Photo: Greeners) Rusa Bawean (Axis kuhlii) adalah sebuah subspesies rusa yang ditemukan di Pulau Bawean, Indonesia. Rusa ini memiliki ciri-ciri bertubuh sedang sekitar 80-100 cm, bulu pendek, tanda putih di bagian telinga dan wajah, dan termasuk hewan nocturnal (aktif di malam hari).

  5. Oct 27, 2022 · Kucing Merah Kalimantan. Kucing Merah Kalimantan adalah salah satu hewan yang dilindungi dan terancam punah. Hewan yang berasal dari daratan Pulau Kalimantan itu, terancam punah karena habitatnya yang semakin kecil oleh penebangan pohon di hutan Kalimantan. Tercatat, Kucing Merah Kalimantan tersisa hanya sekitar 2.500 ekor hingga saat ini.

  6. People also ask

  7. Sep 6, 2021 · Badak jawa mungkin mamalia besar paling langka di bumi dengan populasi sekitar 75 di Taman Nasional Ujung Kulon di ujung barat Jawa di Indonesia. Penurunan populasi badak jawa dikaitkan dengan perburuan, terutama untuk culanya, yang sangat berharga dalam pengobatan tradisional Tiongkok, dengan harga mencapai 30.000 dollar AS per kg di pasar gelap.

  8. Nov 25, 2021 · Sejumlah kementerian di Indonesia hingga berbagai lembaga internasional mencoba melindungi hewan-hewan endemik Indonesia ini dari kepunahan. World Wild Fund (WWF) merunut daftar sejumlah hewan langka Indonesia yang dilindungi oleh dunia internasional dengan status critically endangered, yaitu hewan-hewan yang makin rentan dengan kepunahan. Yuk ...

  1. People also search for