Yahoo Web Search

Search results

  1. Sep 12, 2023 · Macan tutul termasuk hewan endemik Provinsi Jawa Barat yang sangat dilindungi. Selain macan tutul, masih ada 1.217 hewan endemik lain yang dilindungi di Indonesia, 10 di antaranya adalah: 1. Komodo Hewan langka di Indonesia yang dilindungi, Komodo (Photo: Epaper Media Indonesia) Komodo atau Varanus Komodoensis adalah salah satu hewan langka di ...

    • Komodo
    • Macan Tutul Jawa
    • Dugong
    • Burung Jalak Bali
    • Penyu
    • Panda
    • Gajah
    • Badak
    • Burung Merak
    • Burung Cenderawasih

    Komodo adalah hewan langka yang hanya dapat kita temui di Indonesia terutama di pulau komodo. Komodo telah ditetapkan pemerintah sebagai hewan yang dilindungi karena habitat komodo semakin berkurang hal ini disebabkan karena adanya perburuan illegal sampai lamanya perkembang biakan dari komodo sendiri.

    Macan Tutul Jawa adalah hewan yang telah dinyatakan hampirpunah tahun 2007 dan masuk dalam daftar red list di IUCN. Macan tutul jawa memilikiukuran paling kecil dibandingan jenis macan tutul lainnya dan memilikipengelihatan yang sangat tajam dalam mencari mangsa. Macan ini adalah asli hewanendemis Pulau Jawa.

    Dugong atau nama lainnya adalah ikan duyung merupakan spesies mamalia laut yang hidup indo pasifik dan dapat ditemui di sekitar perairan sebelah utara Australia. Dugong ini banyak diburu untuk diambil daging dan minyaknya, selain itu dugaan lain menyebabkan dugong hampir punah karena terjadinya perubahan iklim ekstrem sehingga sulitnya dugong untuk...

    Burung jalak bali atau Leucopsarrothschildiadalah hewan endemis Indonesia yang berasal dari Bali. Burungini pertama di temukan pada tahun 1910 oleh seorang ahli binatang bernama Walterrothchild, karakteristik burung jalak bali yang unik karena memiliki bulu putihbersih dan warna biru di bagian mata yang cantik. Jumlah burung jalak bali semakin berk...

    Penyu bisa ditemui di seluruh samudera dunia, namun keberadaan penyu sekarang terancam punah dan semakin sulit ditemui dilaut karena banyaknya pemangsa yang mengincar tukik atau anak penyu. Selain itu adanya perburuan telur penyu yang dilakukan oleh manusia membuat hewan ini semakin lama populasinya semakin berkurang.

    Panda adalah hewan langka yang berasal dari negara China,hewan ini banyak ditemui disekitar pegunungan China seperti Sichuan dan Tibet. Panda dinyatakan sebagai Hewan langka dan terancam punah karena populasinya semakin berkurang. Diduga banyak panda yang mati karena rusaknya habitat sehingga panda kesulitan untuk mencari makan.

    Gajah dinyatakan sebagai hewan langka yang terancam punah keberadaannya oleh IUCN, hal ini disebabkan penurunan populasi hewan gajah di habitat aslinya. Terancamnya hewan ini penyebab utamanya karena rusaknya habitat gajah sehingga mereka sulit mencari makan. Selain itu adanya perburuan liar untuk diambil gadingnya merupakan salah satu pemicu berku...

    Badak adalah spesies hewan dengan ciri khas cula yang terdapat pada kepalanya, hewan ini banyak dijumpai di kawasan Asia dan Afrika. Namun badak dinyatakan sebagai hewan langka dan terancam di habitat aslinya, hal ini disebabkan adanya kepercayaan bahwa cula badak berguna bagi kesehatan terutama pada ilmu obat-obatan tradisional Cina.

    Merak adalah spesies burung yang memiliki bulu dengan warna yang cerah dan ekor yang ukuran besar dan indah. Sayangnya hewan cantik asal Indonesia ini semakin terancam karena banyaknya perburuan merak untuk dijadikan hewan peliharaan maupun untuk diambil bulunya yang indah.

    Burung cenderawasih menjadi maskot pulau papua karena pulau ini memiliki 28 jenis spesies dari 30 spesies yang ada. Burung cenderawasih memiliki bulu warna yang beragam seperti putih, kuning, coklat, dan hijau. Namun dengan keindahannya ini membuat burung cenderawasih menjadi hewan yang langka karena banyaknya perburuan untuk dijual di pasaran. Hab...

  2. Apr 16, 2024 · Bahkan, banyak sekali hewan langka di Indonesia yang dilingungi sekaligus memiliki keunikannya tersendiri. ADVERTISEMENT. Maka dari itu, perlunya mengetahui daftar hewan yang dilindungi. Tujuannya agar hewan tersebut dapat bertahan dan berkembang biak dengan baik untuk menjaga populasinnya.

  3. People also ask

  4. Sep 10, 2021 · Berikut adalah 6 hewan langka di Indonesia yang harus dilindungi agar tidak punah. 1. Orang utan. Dilansir World Wide Fund (WWF) Indonesia, terdapat tiga spesies orang utan yang hidup di Indonesia, yakni orang utan Sumatera, orang utan Kalimantan, dan orang utan Tapanuli.

  5. Mar 8, 2021 · Hewan langka di Indonesia dilindungi oleh Undang-undang Perlindungan Satwa karena keberadaannya yang sudah diambang kepunahan, dan harus dijaga keberlangsungan hidupnya. Peraturan Perundangan tersebut tertuang dalam Undang-undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistemnya.

  6. Oct 1, 2017 · Sama seperti hewan-hewan langka di atas, merak hijau sudah lama dilindungi oleh negara Indonesia. Karena keberadaannya yang mulai langka di alam liar. Ia memiliki bulu ekor yang indah dan cantik. Apalagi saat merenggangkan bulu ekornya. Nah itulah beberapa jenis hewan langka di Indonesia lengkap dengan penjelasannya dan gambarnya.

  7. Mar 14, 2022 · Berikut beberapa hewan langka yang dilindungi di Indonesia yang wajib Sedulur ketahui, agar Sedulur bisa turut serta melindungi spesies tersebut. Yuk, mari langsung kita simak daftarnya. BACA JUGA: 15 Hewan yang Paling Setia di Dunia, Sehidup Semati

  1. People also search for